x

Pemerintah Kampung Negeri Sungkai Tetapkan BLT DD 2023 Melalui Rapat Khusus

waktu baca 1 menit
Rabu, 22 Feb 2023 19:15 0 55 Redaksi Liputan 86

WAY KANAN, L86News.com – Pemerintah Kampung Negeri Sungkai, Kecamatan Gunung Labuhan, Kabupaten Way Kanan menggelar rapat khusus guna membahas dan menetapkan kriteria penerima Bantuan Tunai Langsing (BLT) Dana Desa (DD) Tahun 2023

Selain Pj Kepala Kampung Negeri Sungkai Marlena, rapat yang digelar di balai kampung setempat itu juga di hadiri Pendamping Lokal Desa (PLD), aparatur kampung dan Badan Permusyawatan Kampung (BPK) setempat, Rabu (22/2/2022).

Pantauan di lokasi, berdasar Inpres nomor 4 tahun 2022 dan Permenkiu no 201/ PMK/ 07 /2022 serta Permendes no 8 tahun 2022, Pemerintah Kampung Negeri Sungkai bersama BPK menetapkan penerima BLT DD tahun 2023 sebanyak 21 KPM

Selaku PJ Kepala Kampung Negri Sungkai, Marlina pun akhirnya meminta kepada seluruh jajaran aparatur dan BPK untuk bersama sama mensukseskan program pemerintah khusus BLT DD.

“Mari sama sama kita sukses kan program BLT ini dengan cara mensosialisasi kan ke masyarakat terkait keritiria penerima progaram tersebut, sehingga tidak ada yang protes dan bisa terialisasi tanpa kendala,” pungkasnya

Reporter : Rizal


Eksplorasi konten lain dari L86News.com

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

LAINNYA
x
x